Ayub 16:19-20
16:19 Ketahuilah, sekarangpun juga, Saksiku
ada di sorga
,
Yang memberi kesaksian bagiku ada di tempat yang tinggi.
16:20 Sekalipun aku dicemoohkan
oleh sahabat-sahabatku,
namun ke arah Allah mataku menengadah
sambil menangis,
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ayb 16:19-20
Copyright © 2005-2023 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)