TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Timotius 3:10-11

Konteks
Iman bertumbuh dalam penganiayaan dan dalam pembacaan Kitab Suci
3:10 Tetapi engkau telah mengikuti ajaranku, y  cara hidupku, pendirianku, imanku, kesabaranku, kasihku dan ketekunanku. 3:11 Engkau telah ikut menderita penganiayaan dan sengsara seperti yang telah kuderita di Antiokhia z  dan di Ikonium a  dan di Listra. b  Semua penganiayaan itu kuderita c  dan Tuhan telah melepaskan d  aku dari padanya. e 

2 Timotius 4:10-11

Konteks
4:10 karena Demas m  telah mencintai dunia ini n  dan meninggalkan aku. Ia telah berangkat ke Tesalonika. o  Kreskes telah pergi ke Galatia p  dan Titus q  ke Dalmatia. 4:11 Hanya Lukas r  yang tinggal dengan aku. s  Jemputlah Markus t  dan bawalah ia ke mari, karena pelayanannya penting bagiku.

2 Timotius 4:19-20

Konteks
Salam
4:19 Salam kepada Priska dan Akwila h  dan kepada keluarga Onesiforus. i  4:20 Erastus j  tinggal di Korintus dan Trofimus k  kutinggalkan dalam keadaan sakit di Miletus. l 


TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA