TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Petrus 2:20-22

Konteks
2:20 Sebab jika mereka, oleh pengenalan d  mereka akan Tuhan dan Juruselamat kita, Yesus Kristus, e  telah melepaskan diri dari kecemaran-kecemaran dunia, tetapi terlibat lagi 1  di dalamnya, maka akhirnya keadaan mereka lebih buruk dari pada yang semula. f  2:21 Karena itu bagi mereka adalah lebih baik, jika mereka tidak pernah mengenal Jalan Kebenaran dari pada mengenalnya, tetapi kemudian berbalik dari perintah kudus yang disampaikan kepada mereka. g  2:22 Bagi mereka cocok apa yang dikatakan peribahasa yang benar ini: "Anjing kembali lagi ke muntahnya, h  dan babi yang mandi kembali lagi ke kubangannya."

2 Petrus 3:17-18

Konteks
Penutup
3:17 Tetapi kamu, saudara-saudaraku yang kekasih, kamu telah mengetahui hal ini sebelumnya. Karena itu waspadalah, p  supaya kamu jangan terseret ke dalam kesesatan q  orang-orang r  yang tak mengenal hukum, dan jangan kehilangan peganganmu s  yang teguh. 3:18 Tetapi bertumbuhlah dalam kasih karunia t  dan dalam pengenalan u  akan Tuhan dan Juruselamat kita, Yesus Kristus. v  Bagi-Nya kemuliaan, sekarang dan sampai selama-lamanya. w 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:20]  1 Full Life : TELAH MELEPASKAN DIRI ... TETAPI TERLIBAT LAGI.

Nas : 2Pet 2:20

Ayat 2Pet 2:20-22 rupanya berarti bahwa beberapa guru palsu pernah ditebus dari kuasa dosa dan kemudian kehilangan keselamatannya (bd. ayat 2Pet 2:1,15)



TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA