Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yosua 11:12

11:12 Selanjutnya segala kota kepunyaan raja-raja itu dan semua rajanya dikalahkan Yosua dan dibunuhnya dengan mata pedang. Mereka ditumpasnya seperti yang diperintahkan Musa, hamba TUHAN itu.

Yosua 24:20

24:20 Apabila kamu meninggalkan TUHAN dan beribadah kepada allah asing, maka Ia akan berbalik dari padamu dan melakukan yang tidak baik kepada kamu serta membinasakan kamu, setelah Ia melakukan yang baik kepada kamu dahulu."

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yos 11:12 24:20
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)