Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yosua 10:15

10:15 Kemudian Yosua dan seluruh orang Israel yang menyertainya pulang kembali ke tempat perkemahan di Gilgal.

Yosua 10:38

10:38 Kemudian Yosua dengan seluruh Israel kembali ke Debir, lalu berperang melawannya.

Yosua 10:43

10:43 Kemudian Yosua dengan seluruh Israel pulang kembali ke tempat perkemahan di Gilgal.

Yosua 19:46

19:46 Me-Yarkon dan Rakon, bersama-sama dengan daerah di seberang Yafo.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yos 10:15 10:38 10:43 19:46
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)