Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yehezkiel 16:15

Persundalan Yerusalem dan hukumannya
16:15 "Tetapi engkau mengandalkan kecantikanmu dan engkau seumpama bersundal dalam menganggarkan ketermasyhuranmu dan engkau menghamburkan persundalanmu kepada setiap orang yang lewat.

Yehezkiel 18:6

18:6 dan ia tidak makan daging persembahan di atas gunung atau tidak melihat kepada berhala-berhala kaum Israel, tidak mencemari isteri sesamanya dan tidak menghampiri perempuan waktu bercemar kain,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yeh 16:15 18:6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)