Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ulangan 32:39

32:39 Lihatlah sekarang, bahwa Aku, Akulah Dia. Tidak ada Allah kecuali Aku. Akulah yang mematikan dan yang menghidupkan, Aku telah meremukkan, tetapi Akulah yang menyembuhkan, dan seorangpun tidak ada yang dapat melepaskan dari tangan-Ku.

Mikha 5:7

5:7 (5-6) Maka sisa-sisa Yakub akan ada di tengah-tengah banyak bangsa seperti embun dari pada TUHAN seperti dirus hujan ke atas tumbuh-tumbuhan yang tidak menanti-nantikan orang dan tidak mengharap-harapkan anak manusia.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ul 32:39,Mi 5:7
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)