Ulangan 12:26
12:26 Tetapi persembahan kudusmu yang ada padamu dan korban nazarmu
haruslah kaubawa ke tempat yang akan dipilih TUHAN;
Ulangan 23:3
23:3 Seorang Amon
atau seorang Moab janganlah masuk jemaah TUHAN, bahkan keturunannya
yang kesepuluhpun tidak boleh masuk jemaah TUHAN sampai selama-lamanya,
Ulangan 33:8
33:8 Tentang Lewi
ia berkata: "Biarlah Tumim dan Urim-Mu
menjadi kepunyaan orang yang Kaukasihi,
yang telah Kaucoba
di Masa, dengan siapa Engkau berbantah dekat mata air Meriba;
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ul 12:26 23:3 33:8
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)