Mazmur 22:13
22:13 (22-14) mereka mengangakan
mulutnya terhadap aku seperti singa
yang menerkam
dan mengaum.
Mazmur 22:16
22:16 (22-17) Sebab anjing-anjing
mengerumuni aku, gerombolan penjahat mengepung aku, mereka menusuk
tangan dan kakiku
.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Psa 22:13,16
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)