Mazmur 58:8
58:8 (58-9) Biarlah mereka seperti siput yang menjadi lendir,
seperti guguran
perempuan yang tidak melihat matahari.
Pengkhotbah 6:3
6:3 Jika orang memperoleh seratus anak dan hidup lama sampai mencapai umur panjang, tetapi ia tidak puas dengan kesenangan, bahkan tidak mendapat penguburan, kataku, anak gugur
lebih baik dari pada orang
ini.
Amos 1:13
1:13 Beginilah firman TUHAN: "Karena tiga perbuatan jahat bani Amon,
bahkan empat, Aku tidak akan menarik kembali keputusan-Ku: Oleh karena mereka membelah perut perempuan-perempuan
hamil di Gilead dengan maksud meluaskan daerah mereka sendiri,
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ps 58:8,Ec 6:3,Am 1:13
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)