Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Mazmur 106:31

106:31 Hal itu diperhitungkan kepadanya sebagai jasa turun-temurun, untuk selama-lamanya.

Roma 4:11

4:11 Dan tanda sunat itu diterimanya sebagai meterai kebenaran berdasarkan iman yang ditunjukkannya, sebelum ia bersunat. Demikianlah ia dapat menjadi bapa semua orang percaya yang tak bersunat, supaya kebenaran diperhitungkan kepada mereka,

Roma 4:22

4:22 Karena itu hal ini diperhitungkan kepadanya sebagai kebenaran.

Roma 4:2

4:2 Sebab jikalau Abraham dibenarkan karena perbuatannya, maka ia beroleh dasar untuk bermegah, tetapi tidak di hadapan Allah.

Kolose 1:19

1:19 Karena seluruh kepenuhan Allah berkenan diam di dalam Dia,

Galatia 3:6

3:6 Secara itu jugalah Abraham percaya kepada Allah, maka Allah memperhitungkan hal itu kepadanya sebagai kebenaran.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ps 106:31,Ro 4:11,22,2Co 5:19,Ga 3:6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)