Amsal 3:3
                                                                                    3:3 Janganlah kiranya kasih dan setia
 meninggalkan engkau! Kalungkanlah itu pada lehermu, tuliskanlah itu pada loh hatimu,
                                                Yesaya 30:8
                                                                                    30:8 Maka sekarang, pergilah, tulislah itu di depan mata mereka di suatu loh,
 dan cantumkanlah di suatu kitab,
 supaya itu menjadi kesaksian
 untuk waktu yang kemudian, sampai selama-lamanya.
                                                
Yeremia 17:1
                                                                                        Pergumulan nabi oleh karena bangsa yang berdosa
                                        17:1 "Dosa Yehuda
 telah tertulis dengan pena besi,
 yang matanya dari intan, terukir pada loh hati
 mereka dan pada tanduk-tanduk
 mezbah mereka
                                                
Habakuk 2:2
                                                                                    2:2 Lalu TUHAN menjawab aku, demikian: "Tuliskanlah
 penglihatan itu
 dan ukirkanlah itu pada loh-loh, supaya orang sambil lalu dapat membacanya.
                                        
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Pr 3:3,Isa 30:8,Jer 17:1,Hab 2:2
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)