Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Nehemia 9:26

9:26 Tetapi mereka mendurhaka dan memberontak terhadap-Mu. Mereka membelakangi hukum-Mu dan membunuh nabi-nabi-Mu yang memperingatkan mereka dengan maksud membuat mereka berbalik kepada-Mu. Mereka berbuat nista yang besar.

Yeremia 11:21

11:21 Sebab itu beginilah firman TUHAN tentang orang-orang Anatot yang ingin mencabut nyawaku dengan mengatakan: "Janganlah bernubuat demi nama TUHAN, supaya jangan engkau mati oleh tangan kami!" --

Kisah Para Rasul 7:52

7:52 Siapakah dari nabi-nabi yang tidak dianiaya oleh nenek moyangmu? Bahkan mereka membunuh orang-orang yang lebih dahulu memberitakan tentang kedatangan Orang Benar, yang sekarang telah kamu khianati dan kamu bunuh.

Kisah Para Rasul 7:1

Pembelaan Stefanus
7:1 Kata Imam Besar: "Benarkah demikian?"

1 Tesalonika 2:15

2:15 Bahkan orang-orang Yahudi itu telah membunuh Tuhan Yesus dan para nabi dan telah menganiaya kami. Apa yang berkenan kepada Allah tidak mereka pedulikan dan semua manusia mereka musuhi,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Neh 9:26,Yer 11:21,Kis 7:52,1Tes 2:15
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)