Mazmur 73:2-5
73:2 Tetapi aku, sedikit lagi maka kakiku terpeleset
, nyaris aku tergelincir
.
73:3 Sebab aku cemburu
kepada pembual-pembual, kalau aku melihat kemujuran orang-orang fasik
.
73:4 Sebab kesakitan tidak ada pada mereka, sehat dan gemuk tubuh mereka;
73:5 mereka tidak mengalami
kesusahan manusia, dan mereka tidak kena tulah seperti orang lain.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mzm 73:2-5
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)