Mazmur 22:11
22:11 (22-12) Janganlah jauh dari padaku,
sebab kesusahan telah dekat,
dan tidak ada yang menolong
.
Mazmur 37:27
37:27 Jauhilah yang jahat dan lakukanlah yang baik,
maka engkau akan tetap tinggal untuk selama-lamanya;
Mazmur 71:7
71:7 Bagi banyak orang aku seperti tanda ajaib,
karena Engkaulah tempat perlindunganku
yang kuat.
Mazmur 76:4
76:4 (76-5) Cemerlang
Engkau, lebih mulia dari pada pegunungan yang ada sejak purba.
Mazmur 89:26
89:26 (89-27) Diapun akan berseru kepada-Ku: 'Bapaku Engkau,
Allahku dan gunung batu
keselamatanku.'
Mazmur 104:10
104:10 Engkau yang melepas mata-mata air
ke dalam lembah-lembah, mengalir di antara gunung-gunung,
Mazmur 110:2
110:2 Tongkat
kekuatanmu akan diulurkan TUHAN dari Sion:
memerintahlah
di antara musuhmu!
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mzm 22:11 37:27 71:7 76:4 89:26 104:10 110:2
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)