Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Mazmur 10:13

10:13 Mengapa orang fasik menista Allah, sambil berkata dalam hatinya: "Engkau tidak menuntut?"

Mazmur 17:11

17:11 mereka mengikuti langkah-langkahku, mereka sekarang mengerumuni aku, mata mereka diarahkan untuk menghempaskan aku ke bumi.

Mazmur 44:14

44:14 (44-15) Engkau membuat kami menjadi sindiran di antara bangsa-bangsa, menyebabkan suku-suku bangsa menggeleng-geleng kepala.

Mazmur 49:4

49:4 (49-5) Aku akan menyendengkan telingaku kepada amsal, akan mengutarakan peribahasaku dengan bermain kecapi.

Mazmur 63:6

63:6 (63-7) Apabila aku ingat kepada-Mu di tempat tidurku, merenungkan Engkau sepanjang kawal malam, --

Mazmur 78:19

78:19 Mereka berkata terhadap Allah: "Sanggupkah Allah menyajikan hidangan di padang gurun?

Mazmur 87:6-7

87:6 TUHAN menghitung pada waktu mencatat bangsa-bangsa: "Ini dilahirkan di sana." Sela 87:7 Dan orang menyanyi-nyanyi sambil menari beramai-ramai: "Segala mata airku ada di dalammu."

Mazmur 92:3

92:3 (92-4) dengan bunyi-bunyian sepuluh tali dan dengan gambus, dengan iringan kecapi.

Mazmur 100:2

100:2 Beribadahlah kepada TUHAN dengan sukacita, datanglah ke hadapan-Nya dengan sorak-sorai!

Mazmur 109:25

109:25 Aku telah menjadi cela bagi mereka; melihat aku, mereka menggelengkan kepalanya.

Mazmur 109:30

109:30 Aku hendak bersyukur sangat kepada TUHAN dengan mulutku, dan aku hendak memuji-muji Dia di tengah-tengah orang banyak.

Mazmur 119:82

119:82 Habis mataku merindukan janji-Mu; aku berkata: "Bilakah Engkau akan menghiburkan aku?"

Mazmur 149:6

149:6 Biarlah pujian pengagungan Allah ada dalam kerongkongan mereka, dan pedang bermata dua di tangan mereka,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mzm 10:13 17:11 44:14 49:4 63:6 78:19 87:6 87:7 92:3 100:2 109:25 109:30 119:82 149:6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)