Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Matius 6:24

6:24 Tak seorangpun dapat mengabdi kepada dua tuan. Karena jika demikian, ia akan membenci yang seorang dan mengasihi yang lain, atau ia akan setia kepada yang seorang dan tidak mengindahkan yang lain. Kamu tidak dapat mengabdi kepada Allah dan kepada Mamon."

Matius 22:15

Tentang membayar pajak kepada Kaisar
22:15 Kemudian pergilah orang-orang Farisi; mereka berunding bagaimana mereka dapat menjerat Yesus dengan suatu pertanyaan.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mat 6:24 22:15
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)