Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Lukas 1:49

1:49 karena Yang Mahakuasa telah melakukan perbuatan-perbuatan besar kepadaku dan nama-Nya adalah kudus.

Lukas 1:57

Kelahiran Yohanes Pembaptis
1:57 Kemudian genaplah bulannya bagi Elisabet untuk bersalin dan iapun melahirkan seorang anak laki-laki.

Lukas 1:67

Nyanyian pujian Zakharia
1:67 Dan Zakharia, ayahnya, penuh dengan Roh Kudus, lalu bernubuat, katanya:

Lukas 2:6

2:6 Ketika mereka di situ tibalah waktunya bagi Maria untuk bersalin,

Lukas 2:28

2:28 ia menyambut Anak itu dan menatang-Nya sambil memuji Allah, katanya:

Lukas 2:35

2:35 --dan suatu pedang akan menembus jiwamu sendiri--,supaya menjadi nyata pikiran hati banyak orang."

Lukas 3:10

3:10 Orang banyak bertanya kepadanya: "Jika demikian, apakah yang harus kami perbuat?"

Lukas 3:20

3:20 raja itu menambah kejahatannya dengan memasukkan Yohanes ke dalam penjara.

Lukas 4:15

4:15 Sementara itu Ia mengajar di rumah-rumah ibadat di situ dan semua orang memuji Dia.

Lukas 4:28

4:28 Mendengar itu sangat marahlah semua orang yang di rumah ibadat itu.

Lukas 4:44

4:44 Dan Ia memberitakan Injil dalam rumah-rumah ibadat di Yudea.

Lukas 5:11

5:11 Dan sesudah mereka menghela perahu-perahunya ke darat, merekapun meninggalkan segala sesuatu, lalu mengikut Yesus.

Lukas 6:5

6:5 Kata Yesus lagi kepada mereka: "Anak Manusia adalah Tuhan atas hari Sabat."

Lukas 6:31

6:31 Dan sebagaimana kamu kehendaki supaya orang perbuat kepadamu, perbuatlah juga demikian kepada mereka.

Lukas 7:5

7:5 sebab ia mengasihi bangsa kita dan dialah yang menanggung pembangunan rumah ibadat kami."

Lukas 7:10

7:10 Dan setelah orang-orang yang disuruh itu kembali ke rumah, didapatinyalah hamba itu telah sehat kembali.

Lukas 8:53

8:53 Mereka menertawakan Dia, karena mereka tahu bahwa anak itu telah mati.

Lukas 9:4

9:4 Dan apabila kamu sudah diterima dalam suatu rumah, tinggallah di situ sampai kamu berangkat dari situ.

Lukas 10:5

10:5 Kalau kamu memasuki suatu rumah, katakanlah lebih dahulu: Damai sejahtera bagi rumah ini.

Lukas 11:21

11:21 Apabila seorang yang kuat dan yang lengkap bersenjata menjaga rumahnya sendiri, maka amanlah segala miliknya.

Lukas 18:12

18:12 aku berpuasa dua kali seminggu, aku memberikan sepersepuluh dari segala penghasilanku.

Lukas 18:23

18:23 Ketika orang itu mendengar perkataan itu, ia menjadi amat sedih, sebab ia sangat kaya.

Lukas 18:26

18:26 Dan mereka yang mendengar itu berkata: "Jika demikian, siapakah yang dapat diselamatkan?"

Lukas 18:36

18:36 Waktu orang itu mendengar orang banyak lewat, ia bertanya: "Apa itu?"

Lukas 18:42

18:42 Lalu kata Yesus kepadanya: "Melihatlah engkau, imanmu telah menyelamatkan engkau!"

Lukas 19:41

19:41 Dan ketika Yesus telah dekat dan melihat kota itu, Ia menangisinya,

Lukas 22:64

22:64 Mereka menutupi muka-Nya dan bertanya: "Cobalah katakan siapakah yang memukul Engkau?"

Lukas 23:1

Yesus di hadapan Pilatus
23:1 Lalu bangkitlah seluruh sidang itu dan Yesus dibawa menghadap Pilatus.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 1:49 1:57 1:67 2:6 2:28 2:35 3:10 3:20 4:15 4:28 4:44 5:11 6:5 6:31 7:5 7:10 8:53 9:4 10:5 11:21 18:12 18:23 18:26 18:36 18:42 19:41 22:64 23:1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)