Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Imamat 18:8

18:8 Janganlah kausingkapkan aurat seorang isteri ayahmu, karena ia hak ayahmu.

Imamat 18:15

18:15 Janganlah kausingkapkan aurat menantumu perempuan, karena ia isteri anakmu laki-laki, maka janganlah kausingkapkan auratnya.

Yehezkiel 22:11

22:11 Yang satu melakukan kekejian dengan isteri sesamanya dan yang lain menajiskan menantunya perempuan dengan perbuatan mesum, orang lain lagi memperkosa saudaranya perempuan, anak kandung ayahnya.

Yehezkiel 22:1

Dosa-dosa Yerusalem
22:1 Datanglah firman TUHAN kepadaku:

Kolose 1:1

Salam
1:1 Dari Paulus, rasul Kristus Yesus, oleh kehendak Allah, dan Timotius saudara kita,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Le 18:8,15,Eze 22:11,1Co 5:1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)