Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Kejadian 41:1

Mimpi Firaun
41:1 Setelah lewat dua tahun lamanya, bermimpilah Firaun, bahwa ia berdiri di tepi sungai Nil.

Kejadian 41:17

41:17 Lalu berkatalah Firaun kepada Yusuf: "Dalam mimpiku itu, aku berdiri di tepi sungai Nil;

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kej 41:1 41:17
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)