Yohanes 7:17
7:17 Barangsiapa mau melakukan kehendak-Nya, ia akan tahu entah ajaran-Ku ini berasal dari Allah, entah Aku berkata-kata dari diri-Ku sendiri.
Mazmur 119:100
119:100 Aku lebih mengerti dari pada orang-orang tua, sebab aku memegang titah-titah-Mu.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Joh 7:17,Ps 119:100
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)