Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yeremia 6:1

Malapetaka yang akan menimpa Yerusalem dan Yehuda
6:1 Larilah mengungsi, hai orang-orang Benyamin, dari tengah-tengah Yerusalem! Tiuplah sangkakala di Tekoa, dan naikkanlah asap sebagai tanda di atas Bet-Kerem! Sebab malapetaka telah mengintai dari utara, yakni suatu kehancuran besar.

Yeremia 1:9

1:9 Lalu TUHAN mengulurkan tangan-Nya dan menjamah mulutku; TUHAN berfirman kepadaku: "Sesungguhnya, Aku menaruh perkataan-perkataan-Ku ke dalam mulutmu.

Yeremia 1:1

Judul
1:1 Inilah perkataan-perkataan Yeremia bin Hilkia, dari keturunan imam yang ada di Anatot di tanah Benyamin.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Jer 6:2210:2225:9,26
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)