Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yesaya 32:8

32:8 Tetapi orang yang berbudi luhur merancang hal-hal yang luhur, dan ia selalu bertindak demikian.

Yesaya 32:1

Raja yang adil
32:1 Sesungguhnya, seorang raja akan memerintah menurut kebenaran, dan pemimpin-pemimpin akan memimpin menurut keadilan,

Titus 2:10

2:10 jangan curang, tetapi hendaklah selalu tulus dan setia, supaya dengan demikian mereka dalam segala hal memuliakan ajaran Allah, Juruselamat kita.

Ibrani 13:2

13:2 Jangan kamu lupa memberi tumpangan kepada orang, sebab dengan berbuat demikian beberapa orang dengan tidak diketahuinya telah menjamu malaikat-malaikat.

Ibrani 13:1

Nasihat dan doa selamat
13:1 Peliharalah kasih persaudaraan!

Pengkhotbah 3:8

3:8 ada waktu untuk mengasihi, ada waktu untuk membenci; ada waktu untuk perang, ada waktu untuk damai.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Isa 32:8,1Ti 2:10,Heb 13:2,1Pe 3:8
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)