Imamat 18:3
18:3 Janganlah kamu berbuat seperti yang diperbuat orang
di tanah Mesir, di mana kamu diam dahulu; juga janganlah kamu berbuat seperti yang diperbuat orang di tanah Kanaan, ke mana Aku membawa kamu; janganlah kamu hidup menurut kebiasaan
mereka.
Imamat 18:1
Kudusnya perkawinan
18:1 TUHAN berfirman kepada Musa:
1 Raja-raja 21:2
21:2 Berkatalah Ahab kepada Nabot: "Berikanlah kepadaku kebun anggurmu itu, supaya kujadikan kebun sayur, sebab letaknya dekat rumahku. Aku akan memberikan kepadamu kebun anggur yang lebih baik dari pada itu sebagai gantinya, atau jikalau engkau lebih suka, aku akan membayar harganya kepadamu dengan uang."
1 Raja-raja 21:2
21:2 Berkatalah Ahab kepada Nabot: "Berikanlah kepadaku kebun anggurmu itu, supaya kujadikan kebun sayur, sebab letaknya dekat rumahku. Aku akan memberikan kepadamu kebun anggur yang lebih baik dari pada itu sebagai gantinya, atau jikalau engkau lebih suka, aku akan membayar harganya kepadamu dengan uang."
1 Tawarikh 28:3
28:3 Tetapi Allah telah berfirman kepadaku:
Engkau tidak akan mendirikan rumah bagi nama-Ku,
sebab engkau ini seorang prajurit dan telah menumpahkan darah.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Im 18:3,1Raj 21:2,2Taw 28:3
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)