Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ibrani 9:26

9:26 Sebab jika demikian Ia harus berulang-ulang menderita sejak dunia ini dijadikan. Tetapi sekarang Ia hanya satu kali saja menyatakan diri-Nya, pada zaman akhir untuk menghapuskan dosa oleh korban-Nya.

Ibrani 9:28

9:28 demikian pula Kristus hanya satu kali saja mengorbankan diri-Nya untuk menanggung dosa banyak orang. Sesudah itu Ia akan menyatakan diri-Nya sekali lagi tanpa menanggung dosa untuk menganugerahkan keselamatan kepada mereka, yang menantikan Dia.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ibr 9:26,28
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)