Hakim-hakim 4:7
4:7 dan Aku akan menggerakkan Sisera, panglima tentara Yabin,
dengan kereta-keretanya dan pasukan-pasukannya menuju engkau ke sungai Kison
dan Aku akan menyerahkan dia ke dalam tanganmu.
"
Hakim-hakim 5:19
5:19 Raja-raja datang
dan berperang, pada waktu itu raja-raja Kanaan berperang dekat Taanakh, pada mata air di Megido,
tetapi perak sebagai rampasan
tidak diperoleh mereka.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Hak 4:7,Hak 5:19
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)