Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Kejadian 22:12

22:12 Lalu Ia berfirman: "Jangan bunuh anak itu dan jangan kauapa-apakan dia, sebab telah Kuketahui sekarang, bahwa engkau takut akan Allah, dan engkau tidak segan-segan untuk menyerahkan anakmu yang tunggal kepada-Ku."

Keluaran 24:11

24:11 Tetapi kepada pemuka-pemuka orang Israel itu tidaklah diulurkan-Nya tangan-Nya; mereka memandang Allah, lalu makan dan minum.

Ulangan 13:9

13:9 tetapi bunuhlah dia! Pertama-tama tanganmu sendirilah yang bergerak untuk membunuh dia, kemudian seluruh rakyat.

Kisah Para Rasul 12:1

Yakobus mati -- Petrus dilepaskan dari penjara
12:1 Kira-kira pada waktu itu raja Herodes mulai bertindak dengan keras terhadap beberapa orang dari jemaat.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ge 22:12,Ex 24:11,De 13:9,Ac 12:1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)