Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ulangan 4:17-19

4:17 yang berbentuk binatang yang di bumi, atau berbentuk burung bersayap yang terbang di udara, 4:18 atau berbentuk binatang yang merayap di muka bumi, atau berbentuk ikan yang ada di dalam air di bawah bumi; 4:19 dan juga supaya jangan engkau mengarahkan matamu ke langit, sehingga apabila engkau melihat matahari, bulan dan bintang, segenap tentara langit, engkau disesatkan untuk sujud menyembah dan beribadah kepada sekaliannya itu, yang justru diberikan TUHAN, Allahmu, kepada segala bangsa di seluruh kolong langit sebagai bagian mereka,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Deu 4:17-19
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)