Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Daniel 8:12

8:12 Suatu kebaktian diadakan secara fasik menggantikan korban sehari-hari, kebenaran dihempaskannya ke bumi, dan apapun yang dibuatnya, semuanya berhasil.

Daniel 8:24

8:24 Kekuatannya akan menjadi hebat, tetapi tidak sekuat yang terdahulu, dan ia akan mendatangkan kebinasaan yang mengerikan, dan apa yang dilakukannya akan berhasil; orang-orang berkuasa akan dibinasakannya, juga umat orang kudus.

Mikha 2:1

Kutuk atas orang yang menindas
2:1 Celakalah orang-orang yang merancang kedurjanaan dan yang merencanakan kejahatan di tempat tidurnya; yang melakukannya di waktu fajar, sebab hal itu ada dalam kekuasaannya;

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Da 8:12,24,Mic 2:1
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)