Kolose 2:11
2:11 Dalam Dia kamu telah disunat,
bukan dengan sunat yang dilakukan oleh manusia, tetapi dengan sunat Kristus
, yang terdiri dari penanggalan akan tubuh yang berdosa,
Ibrani 9:11
Kristus adalah Pengantara dari perjanjian yang baru
9:11 Tetapi Kristus telah datang sebagai Imam Besar
untuk hal-hal yang baik yang akan datang:
Ia telah melintasi kemah
yang lebih besar dan yang lebih sempurna, yang bukan dibuat oleh tangan manusia,
--artinya yang tidak termasuk ciptaan ini, --
Ibrani 9:24
9:24 Sebab Kristus bukan masuk ke dalam tempat kudus buatan tangan manusia yang hanya merupakan gambaran saja dari yang sebenarnya,
tetapi ke dalam sorga sendiri
untuk menghadap hadirat
Allah guna kepentingan kita.
Ibrani 9:1
Tempat kudus di bumi dan di sorga
9:1 Memang perjanjian yang pertama
juga mempunyai peraturan-peraturan untuk ibadah dan untuk tempat kudus
buatan tangan manusia.
Pengkhotbah 1:4
1:4 Keturunan yang satu pergi dan keturunan yang lain datang, tetapi bumi tetap ada.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Col 2:11,Heb 9:11,24,1Pe 1:4
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)