Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Bilangan 1:49

1:49 "Hanya suku Lewi janganlah kaucatat dan janganlah kauhitung jumlahnya bersama-sama dengan orang Israel,

Bilangan 2:1

Suku-suku Israel ditunjuk tempat perkemahannya
2:1 TUHAN berfirman kepada Musa dan Harun:

Bilangan 3:47

3:47 haruslah engkau mengambil lima syikal seorang; engkau harus mengambilnya menurut syikal kudus--syikal ini dua puluh gera beratnya--.

Bilangan 4:2

4:2 "Hitunglah jumlah bani Kehat sebagai suatu golongan tersendiri di antara bani Lewi, menurut kaum-kaum yang ada dalam puak mereka.

Bilangan 14:4-5

14:4 Dan mereka berkata seorang kepada yang lain: "Baiklah kita mengangkat seorang pemimpin, lalu pulang ke Mesir." 14:5 Lalu sujudlah Musa dan Harun di depan mata seluruh jemaah Israel yang berkumpul di situ.

Bilangan 14:39

Serangan ke bagian selatan gagal
14:39 Setelah Musa menyampaikan perkataan ini kepada semua orang Israel, maka berkabunglah bangsa itu dengan sangat.

Bilangan 14:41

14:41 Tetapi kata Musa: "Mengapakah kamu hendak melanggar titah TUHAN? Hal itu tidak akan berhasil.

Bilangan 15:5

15:5 Dan beserta korban bakaran atau korban sembelihan itu engkau harus juga mempersembahkan seperempat hin anggur sebagai korban curahan, untuk setiap ekor domba yang dipersembahkan.

Bilangan 21:31

Peperangan melawan Og, Raja Basan
21:31 Demikianlah orang Israel diam di negeri orang Amori.

Bilangan 22:21

Keledai Bileam dan Malaikat TUHAN
22:21 Lalu bangunlah Bileam pada waktu pagi, dipelanainyalah keledainya yang betina, dan pergi bersama-sama dengan pemuka-pemuka Moab.

Bilangan 23:18

23:18 Lalu diucapkannyalah sanjaknya, katanya: "Bangunlah, hai Balak, dan dengarlah; pasanglah telingamu mendengarkan aku, ya anak Zipor.

Bilangan 23:20

23:20 Ketahuilah, aku mendapat perintah untuk memberkati, dan apabila Dia memberkati, maka aku tidak dapat membalikkannya.

Bilangan 24:22

24:22 namun orang Keni akan hapus; berapa lama lagi maka Asyur akan menawan engkau?"

Bilangan 26:1

Laskar Israel dihitung untuk kedua kalinya
26:1 Sesudah tulah itu berfirmanlah TUHAN kepada Musa dan kepada Eleazar, anak imam Harun:

Bilangan 26:29

26:29 Bani Manasye ialah: dari Makhir kaum orang Makhir; dan Makhir beranakkan Gilead; dari Gilead kaum orang Gilead.

Bilangan 31:2

31:2 "Lakukanlah pembalasan orang Israel kepada orang Midian; kemudian engkau akan dikumpulkan kepada kaum leluhurmu."

Bilangan 32:34

32:34 Maka bani Gad membangun kota-kota Dibon, Atarot, Aroer,

Bilangan 32:37

32:37 Dan bani Ruben membangun kota-kota Hesybon, Eleale, Kiryataim,

Bilangan 33:49

33:49 Mereka berkemah di tepi sungai Yordan, dari Bet-Yesimot sampai ke Abel-Sitim di dataran Moab.

Bilangan 34:8

34:8 dari gunung Hor harus kamu buat tanda batas ke jalan yang menuju ke Hamat, lalu batas itu mencapai Zedad.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Bil 1:49 2:1 3:47 4:2 14:4 14:5 14:39 14:41 15:5 21:31 22:21 23:18 23:20 24:22 26:1 26:29 31:2 32:34 32:37 33:49 34:8
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)