Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ayub 9:3

9:3 Jikalau ia ingin beperkara dengan Allah satu dari seribu kali ia tidak dapat membantah-Nya.

Ayub 9:13

9:13 Allah tidak menahani murka-Nya, di bawah kuasa-Nya para pembantu Rahab membungkuk;

Ayub 9:31

9:31 namun Engkau akan membenamkan aku dalam lumpur, sehingga pakaianku merasa jijik terhadap aku.

Ayub 25:5

25:5 Sesungguhnya, bahkan bulanpun tidak terang dan bintang-bintangpun tidak cerah di mata-Nya.

Ayub 36:5

36:5 Ketahuilah, Allah itu perkasa, namun tidak memandang hina apapun, Ia perkasa dalam kekuatan akal budi.

Ayub 41:25

41:25 (41-16) Bila ia bangkit, maka semua yang berkuasa menjadi gentar, menjadi bingung karena ketakutan.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ayb 9:3 9:13 9:31 25:5 36:5 41:25
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)