Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ayub 10:15

10:15 Kalau aku bersalah, celakalah aku! dan kalau aku benar, aku takkan berani mengangkat kepalaku, karena kenyang dengan penghinaan, dan karena melihat sengsaraku.

Ayub 11:1

Anjuran Zofar supaya Ayub merendahkan diri di hadapan Allah
11:1 Maka berbicaralah Zofar, orang Naama:

Ayub 33:26

33:26 Ia berdoa kepada Allah, dan Allah berkenan menerimanya; ia akan memandang wajah-Nya dengan bersorak-sorai, dan Allah mengembalikan kebenaran kepada manusia.

Ayub 36:7

36:7 Ia tidak mengalihkan pandangan mata-Nya dari orang benar, tetapi menempatkan mereka untuk selama-lamanya di samping raja-raja di atas takhta, sehingga mereka tinggi martabatnya.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ayb 10:15 11:1 33:26 36:7
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)