Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Amsal 4:18

4:18 Tetapi jalan orang benar itu seperti cahaya fajar, yang kian bertambah terang sampai rembang tengah hari.

Amsal 4:1

Nasihat untuk mencari hikmat
4:1 Dengarkanlah, hai anak-anak, didikan seorang ayah, dan perhatikanlah supaya engkau beroleh pengertian,

1 Korintus 15:42

15:42 Demikianlah pula halnya dengan kebangkitan orang mati. Ditaburkan dalam kebinasaan, dibangkitkan dalam ketidakbinasaan.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ams 4:18,1Kor 15:42
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)