Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Amsal 17:10

17:10 Suatu hardikan lebih masuk pada orang berpengertian dari pada seratus pukulan pada orang bebal.

Amsal 17:13

17:13 Siapa membalas kebaikan dengan kejahatan, kejahatan tidak akan menghindar dari rumahnya.

Amsal 20:26

20:26 Raja yang bijak dapat mengenal orang-orang fasik, dan menggilas mereka berulang-ulang.

Amsal 26:17

26:17 Orang yang ikut campur dalam pertengkaran orang lain adalah seperti orang yang menangkap telinga anjing yang berlalu.

Amsal 27:23

27:23 Kenallah baik-baik keadaan kambing dombamu, perhatikanlah kawanan hewanmu.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ams 17:10 17:13 20:26 26:17 27:23
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)