Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

2 Tawarikh 2:5

2:5 Dan rumah yang hendak kudirikan itu harus besar, sebab Allah kami lebih besar dari segala allah.

2 Tawarikh 8:15

8:15 Mereka tidak menyimpang dari perintah raja mengenai para imam dan orang-orang Lewi dalam perkara apapun, juga mengenai perbendaharaan.

2 Tawarikh 13:20

13:20 Tak pernah lagi Yerobeam mendapat kekuatan di zaman Abia. TUHAN memukul dia, sehingga ia mati.

2 Tawarikh 17:10

17:10 Ketakutan yang dari TUHAN menimpa semua kerajaan di negeri-negeri sekeliling Yehuda, sehingga mereka tidak berani berperang melawan Yosafat.

2 Tawarikh 20:1

Kemenangan atas Moab dan Amon Akhir pemerintahan Yosafat
20:1 Setelah itu bani Moab dan bani Amon datang berperang melawan Yosafat bersama-sama sepasukan orang Meunim.

2 Tawarikh 21:15

21:15 Dan engkau sendiri akan menderita penyakit yang dahsyat, suatu penyakit usus, hingga selang beberapa waktu ususmu keluar oleh karena penyakit itu."

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Taw 2:5 8:15 13:20 17:10 20:1 21:15
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)