Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

2 Raja-raja 6:22

6:22 Tetapi jawabnya: "Jangan! Biasakah kaubunuh yang kautawan dengan pedangmu dan dengan panahmu? Tetapi hidangkanlah makanan dan minuman di depan mereka, supaya mereka makan dan minum, lalu pulang kepada tuan mereka."

2 Raja-raja 21:14

21:14 Aku akan membuangkan sisa milik pusaka-Ku dan akan menyerahkan mereka ke dalam tangan musuh-musuh mereka, sehingga mereka menjadi jarahan dan menjadi rampasan bagi semua musuh mereka,

2 Raja-raja 24:12

24:12 Lalu keluarlah Yoyakhin, raja Yehuda, mendapatkan raja Babel, ia sendiri, ibunya, pegawai-pegawainya, para pembesarnya dan pegawai-pegawai istananya. Raja Babel menangkap dia pada tahun yang kedelapan dari pemerintahannya.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Raj 6:22 21:14 24:12
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)