Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

2 Raja-raja 3:1

Yoram berperang melawan Moab
3:1 Yoram, anak Ahab, menjadi raja di Samaria atas Israel dalam tahun kedelapan belas zaman Yosafat, raja Yehuda, dan ia memerintah dua belas tahun lamanya.

2 Raja-raja 13:6

13:6 Hanya mereka tidak menjauh dari dosa-dosa keluarga Yerobeam, yang mengakibatkan orang Israel berdosa pula, melainkan mereka terus hidup dalam dosa itu. Juga patung Asyera masih berdiri di Samaria. --

2 Raja-raja 18:5

18:5 Ia percaya kepada TUHAN, Allah Israel, dan di antara semua raja-raja Yehuda, baik yang sesudah dia maupun yang sebelumnya, tidak ada lagi yang sama seperti dia.

2 Raja-raja 22:18

22:18 Tetapi kepada raja Yehuda, yang telah menyuruh kamu untuk meminta petunjuk TUHAN, harus kamu katakan demikian: Beginilah firman TUHAN, Allah Israel: Mengenai perkataan yang telah kaudengar itu,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Raj 3:1 13:6 18:5 22:18
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)