Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

2 Raja-raja 25:21

25:21 Lalu raja Babel menyuruh membunuh mereka di Ribla, di tanah Hamat. Demikianlah orang Yehuda diangkut ke dalam pembuangan dari tanahnya.

2 Raja-raja 25:26

25:26 Maka bangkitlah seluruh rakyat, dari yang kecil sampai yang besar, serta panglima-panglima tentara, lalu larilah mereka ke Mesir, sebab mereka takut terhadap orang Kasdim itu.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Ki 25:21,26
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)