Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

2 Tawarikh 10:19

10:19 Demikianlah mulanya orang Israel memberontak terhadap keluarga Daud sampai hari ini.

2 Tawarikh 10:1

Pecahnya kerajaan itu
10:1 Kemudian Rehabeam pergi ke Sikhem, sebab seluruh Israel telah datang ke Sikhem untuk menobatkan dia menjadi raja.

Kisah Para Rasul 11:26

11:26 Mereka tinggal bersama-sama dengan jemaat itu satu tahun lamanya, sambil mengajar banyak orang. Di Antiokhialah murid-murid itu untuk pertama kalinya disebut Kristen.

Kisah Para Rasul 12:20

Herodes mati
12:20 Herodes sangat marah terhadap orang Tirus dan Sidon. Atas persetujuan bersama mereka pergi menghadap dia. Mereka berhasil membujuk Blastus, pegawai istana raja, ke pihak mereka, lalu mereka memohonkan perdamaian, karena negeri mereka beroleh bahan makanan dari wilayah raja.

Kisah Para Rasul 12:1

Yakobus mati -- Petrus dilepaskan dari penjara
12:1 Kira-kira pada waktu itu raja Herodes mulai bertindak dengan keras terhadap beberapa orang dari jemaat.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Ch 10:19,1Ki 11:26 12:20,27
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)