Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

1 Tawarikh 5:16

5:16 Mereka diam di Gilead, di Basan, dan di segala anak kotanya dan di segala tanah penggembalaan Saron sampai ke ujung-ujungnya.

1 Tawarikh 6:15

6:15 Yozadak turut diangkut ketika TUHAN membiarkan orang Yehuda dan Yerusalem diangkut ke dalam pembuangan oleh Nebukadnezar.

1 Tawarikh 10:10

10:10 Kemudian mereka menaruh senjata-senjata Saul di kuil allah mereka, tetapi batu kepalanya dipakukan mereka di rumah Dagon.

1 Tawarikh 14:12

14:12 Orang Filistin itu meninggalkan para allahnya di sana, lalu orang Israel membakarnya habis atas perintah Daud.

1 Tawarikh 17:22

17:22 Engkau telah membuat umat-Mu Israel menjadi umat-Mu untuk selama-lamanya dan Engkau, ya TUHAN, menjadi Allah mereka.

1 Tawarikh 21:6

21:6 Orang Lewi dan Benyamin tidak dimasukkannya dalam pendaftaran, sebab titah raja itu dianggap keji oleh Yoab.

1 Tawarikh 23:6

23:6 Juga Daud membagi-bagi mereka dalam rombongan menurut anak-anak Lewi, yakni Gerson, Kehat dan Merari.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=1Taw 5:16 6:15 10:10 14:12 17:22 21:6 23:6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)