Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

1 Tawarikh 18:5

18:5 Lalu orang Aram dari Damsyik datang menolong Hadadezer, raja Zoba, tetapi dari antara orang Aram itu Daud menewaskan dua puluh dua ribu orang.

1 Tawarikh 27:32

27:32 Yonatan, saudara ayah Daud, adalah penasihat; dia seorang cerdas dan ahli kitab. Yehiel bin Hakhmoni membantu anak-anak raja.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=1Taw 18:5 27:32
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)