1 Korintus 8:13
8:13 Karena itu, jika makanan menyebabkan saudara seimanku tersandung, aku tidak akan pernah makan daging sampai selama-lamanya supaya aku tidak membuat saudaraku tersandung.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=1Kor 8:13
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)