Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Yeremia 34:4

34:4 Namun demikian, dengarlah firman TUHAN, hai Zedekia, raja Yehuda, beginilah firman TUHAN mengenai engkau: engkau tidak akan mati oleh pedang!

Yehezkiel 12:13

12:13 Aku akan memasang jaring-Ku untuk menangkap dia dan di dalam perangkap-Ku dia akan terjebak dan Aku akan membawa dia ke Babel, tanah orang Kasdim, tetapi tanah itu sendiri tidak akan dilihatnya; ia akan mati di sana.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yer 34:4,Yeh 12:13
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)