Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Yeremia 23:24

23:24 Sekiranya ada seseorang menyembunyikan diri dalam tempat persembunyian, masakan Aku tidak melihat dia? demikianlah firman TUHAN. Tidakkah Aku memenuhi langit dan bumi? demikianlah firman TUHAN.

Yeremia 33:20

33:20 "Beginilah firman TUHAN: Jika kamu dapat mengingkari perjanjian-Ku dengan siang dan perjanjian-Ku dengan malam, sehingga siang dan malam tidak datang lagi pada waktunya,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yer 23:24 33:20
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)