Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Roma 6:21

6:21 Dan buah apakah yang kamu petik dari padanya? Semuanya itu menyebabkan kamu merasa malu sekarang, karena kesudahan semuanya itu ialah kematian.

Roma 9:30

Keselamatan bangsa-bangsa lain dan kesesatan orang Israel
9:30 Jika demikian, apakah yang hendak kita katakan? Ini: bahwa bangsa-bangsa lain yang tidak mengejar kebenaran, telah beroleh kebenaran, yaitu kebenaran karena iman.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Rm 6:21 9:30
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)