Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org
Mazmur 18:9-10
18:9 (18-10) Ia menekukkan langit, lalu turun, kekelaman ada di bawah kaki-Nya.
18:10 (18-11) Ia mengendarai kerub, lalu terbang dan melayang di atas sayap angin.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Psa 18:9,10
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)