Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org
Mazmur 119:42
119:42 supaya aku dapat memberi jawab kepada orang yang mencela aku, sebab aku percaya kepada firman-Mu.
Mazmur 127:4-5
127:4 Seperti anak-anak panah di tangan pahlawan, demikianlah anak-anak pada masa muda.
127:5 Berbahagialah orang yang telah membuat penuh tabung panahnya dengan semuanya itu. Ia tidak akan mendapat malu, apabila ia berbicara dengan musuh-musuh di pintu gerbang.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ps 119:42 127:4,5
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)