Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Mazmur 33:16

33:16 Seorang raja tidak akan selamat oleh besarnya kuasa; seorang pahlawan tidak akan tertolong oleh besarnya kekuatan.

Mazmur 108:6

108:6 (108-7) Supaya terluput orang-orang yang Kaucintai, selamatkanlah dengan tangan kanan-Mu dan jawablah aku!

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mzm 33:16 108:6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)