Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Mazmur 112:4

112:4 Di dalam gelap terbit terang bagi orang benar; pengasih dan penyayang orang yang adil.

Mazmur 119:135

119:135 Sinarilah hamba-Mu dengan wajah-Mu, dan ajarkanlah ketetapan-ketetapan-Mu kepadaku.

Mazmur 132:18

132:18 Musuh-musuhnya akan Kukenakan pakaian penuh malu, tetapi di atas kepalanya akan bersemarak mahkotanya."

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mzm 112:4 119:135 132:18
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)